Alasan Multinational Brands Kosmetik Diundang Investasi di Indonesia

Menteri Perindustrian, Agus Gumiwang Kartasasmita pada acara Indonesia Cosmetics Ingredients Expo & Seminar (ICI) 2024. (FOTO: Kemenperin)

SIARDAILY, Jakarta – Pemerintah melalui Kementerian Perindustrian mengundang multinational brands yang bergerak di industri kosmetik agar berinvestasi di dalam negeri. Sebab, Indonesia memiliki peluang yang sangat besar untuk pengembangan industri tersebut.

Konsumsi perkapita kosmetik di Indonesia, tercatat masih jauh lebih rendah dibandingkan dengan negara kompetitor seperti Thailand dan Malaysia, walaupun memiliki jumlah penduduk melebihi negara-negara tersebut.

Kemudian, dari sekitar Rp150 triliun Pertumbuhan Domestik Bruto (PDB) yang dihasilkan Industri Bahan Kimia dan Barang dari Bahan Kimia, termasuk industri kosmetik, baru sekitar 30 persen berasal dari nilai tambah industri dalam negeri, sedangkan sebesar 70 persen masih dari luar negeri. Hal tersebut, merupakan peluang besar untuk direbut oleh industri lokal.

“Saya senang mendengar angka-angka tersebut. Artinya, ini adalah potensi yang bisa diraih di Indonesia. Karenanya, saya meminta kepada multinational brands yang bergerak di industri kosmetik dan selama ini hanya melihat Indonesia sebagai pasar untuk mulai berinvestasi di sini,” ujar Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita pada pembukaan Indonesia Cosmetics Ingredients Expo & Seminar (ICI) 2024 di Jakarta International Expo, Rabu 29 Mei 2024.

Baca Juga: Lahan Industri Siap Bangun Terbanyak dari Area Baru

Untuk memanfaatkan peluang-peluang tersebut, salah satu faktor penting yang perlu dilakukan adalah mendorong penggunaan bahan baku kosmetik yang berasal dari dalam negeri. Saat ini, tren memadukan zat bahan alam (organic based cosmetics) dari minyak atsiri, tumbuhan herbal, dan rumput laut mendorong industri lokal berinovasi menciptakan produk yang berkualitas dan memiliki nilai ekonomis tinggi.

Berdasarkan data dari Statista, pendapatan dari penjualan kosmetik natural atau yang menggunakan bahan baku dari alam secara global diperkirakan tumbuh dengan rata-rata 6,85 persen hingga tahun 2028. Sedangkan, pendapatan nasional dari industri kosmetik natural diperkirakan tumbuh dengan rata-rata 5,9 persen hingga tahun 2028. Selaras dengan tren tersebut, Indonesia memiliki potensi yang besar untuk menjadi negara sumber bahan baku kosmetik natural dengan adanya 30 ribu jenis tanaman berkhasiat.

“Namun, baru 350 jenis yang sudah dimanfaatkan oleh industri. Peluang ini harus dimanfaatkan oleh industri lokal untuk menciptakan keunikan dan daya saing baru produk kosmetik lokal,” jelas Menperin.

Ia menambahkan, Kemenperin akan meramu solusi untuk menjawab isu terkait bahan baku kosmetik, salah satunya melalui rencana kolaborasi antara industri agro dengan industri kimia dan farmasi untuk percepatan penyediaan bahan baku lokal bagi industri kosmetik. Selain optimalisasi pasar dan penggunaan bahan baku lokal, kosmetik halal juga merupakan peluang yang dapat dimanfaatkan para pelaku usaha. Dengan banyaknya jumlah penduduk muslim dan mulai diwajibkannya produk halal di Indonesia, industri kosmetik nasional harus mampu menambah produksi dan varian kosmetik halal.

Industri kosmetik menjadi salah satu industri prioritas pada penyelenggaraan bidang Jaminan Produk Halal. Kemenperin menaruh fokus terhadap pemberdayaan industri halal melalui fasilitasi sertifikasi halal, dukungan promosi industri halal, dan menyelenggarakan Indonesia Halal Industry Award (IHYA) sejak 2022, sebagai bentuk apresiasi kepada para pelaku usaha industri yang menerapkan sistem jaminan produk halal dengan berbagai inovasi dan pengembangan.

“Tentunya, kami berharap dapat memperkenalkan kosmetik halal Indonesia di pasar global, dan menjadikan Indonesia sebagai pusat kosmetik halal dunia,” kata Agus. (asp)

Baca Juga: Kawasan Industri Wajib Alokasikan 20% untuk IKM

30 thoughts on “Alasan Multinational Brands Kosmetik Diundang Investasi di Indonesia

  1. Hello, Neat post. There is a problem with your website in internet explorer, may check thisK IE nonetheless is the market chief and a big portion of people will miss your magnificent writing because of this problem.

  2. I will right away clutch your rss as I can not to find your e-mail subscription link or e-newsletter service. Do you’ve any? Kindly let me understand in order that I may just subscribe. Thanks.

  3. What is Zen Cortex? ZenCortex is not just another drop in the ocean of dietary supplements; it’s a formulated concoction designed with a clear aim: to enhance auditory health and cognitive functions.

  4. Hey very nice web site!! Man .. Excellent .. Amazing .. I will bookmark your website and take the feeds also…I am happy to find numerous useful information here in the post, we need work out more techniques in this regard, thanks for sharing. . . . . .

  5. certainly like your website but you need to check the spelling on quite a few of your posts. Many of them are rife with spelling issues and I find it very troublesome to tell the truth nevertheless I’ll certainly come back again.

  6. When I originally commented I clicked the -Notify me when new feedback are added- checkbox and now every time a remark is added I get four emails with the identical comment. Is there any means you may take away me from that service? Thanks!

  7. Having read this I thought it was very informative. I appreciate you taking the time and effort to put this article together. I once again find myself spending way to much time both reading and commenting. But so what, it was still worth it!

  8. This is the right blog for anyone who wants to find out about this topic. You realize so much its almost hard to argue with you (not that I actually would want…HaHa). You definitely put a new spin on a topic thats been written about for years. Great stuff, just great!

  9. I love your blog.. very nice colors & theme. Did you create this website yourself? Plz reply back as I’m looking to create my own blog and would like to know wheere u got this from. thanks

  10. Thank you for another informative blog. The place else may I get that type of info written in such an ideal way? I have a undertaking that I’m simply now running on, and I have been on the look out for such information.

  11. Good V I should definitely pronounce, impressed with your website. I had no trouble navigating through all tabs as well as related information ended up being truly simple to do to access. I recently found what I hoped for before you know it at all. Quite unusual. Is likely to appreciate it for those who add forums or anything, website theme . a tones way for your client to communicate. Nice task..

  12. This is the right blog for anyone who wants to find out about this topic. You realize so much its almost hard to argue with you (not that I actually would want…HaHa). You definitely put a new spin on a topic thats been written about for years. Great stuff, just great!

  13. Thanks for your marvelous posting! I genuinely enjoyed reading it, you might be a great author.I will remember to bookmark your blog and definitely will come back later on. I want to encourage continue your great job, have a nice afternoon!

  14. Great blog! Is your theme custom made or did you download it from somewhere? A theme like yours with a few simple adjustements would really make my blog shine. Please let me know where you got your theme. Bless you

  15. Greetings from Carolina! I’m bored at work so I decided to check out your site on my iphone during lunch break. I love the info you provide here and can’t wait to take a look when I get home. I’m amazed at how quick your blog loaded on my phone .. I’m not even using WIFI, just 3G .. Anyhow, amazing blog!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Share via
Copy link