KM Kelud Diubah Jadi Hotel Terapung
Kapal Pelni KM Kelud (kanan) bersandar di Pelabuhan Belawan, Medan. (FOTO: ANTARA/Fransisco Carolio/aa) SIARDAILY, Batam – Kapal Pelni KM Kelud akan menjadi hotel terapung selama pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) ke XXI di Aceh, mulai 8 hingga 20 September 2024. Manajer Operasional PT Pelni cabang Batam, Tuhyono, seperti dikutip dari Baca selengkapnya