Sepuluh Kelurahan di Kota Tanjungbalai Terendam Banjir

SIARDAILY, Sumut – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Tanjungbalai menyebutkan sebanyak sepuluh kelurahan di Kota Tanjungbalai, Provinsi Sumatera Utara, terendam banjir pada Sabtu 20 November 2021. Berdasarkan laporan, banjir terjadi akibat meluapnya hulu Sungai Asahan, Sungai Bandar Jaksa, dan Sungai Bandar Jepang. Banjir tersebut terjadi, setelah hujan intensitas tinggi Baca selengkapnya

Tim Gabungan Terus Cari Warga Gayo Lues yang Tertimpa Longsor

SIARDAILY, Aceh – Tim gabungan masih melakukan pencarian satu warga yang tertimbun material longsor di wilayah Kabupaten Gayo Lues, Provinsi Aceh. Berdasarkan informasi perkembangan terkini dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Gayo Lues hari ini, Selasa 23 November 2021, korban diperkirakan berusia 60 tahun. Peristiwa tanah longsor terjadi pada Baca selengkapnya

Sejumlah Wilayah Kota Tebing Tinggi Masih Dilanda Banjir

SIARDAILY, Sumut – Banjir melanda sejumlah kelurahan di Kota Tebing Tinggi, Sumatera Utara, pada Minggu dini hari, 21 November 2021. Sebanyak 10 kelurahan yang tersebar di lima kecamatan, teridentifikasi adanya genangan dengan tinggi muka air berkisar 20 hingga 120 sentimeter. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Tebing Tinggi menginformasikan pada Baca selengkapnya

12.620 Ton Pupuk Subsidi Siap Disalurkan ke Sumbar

SIAR DAILY, Jakarta— PT Pupuk Indonesia (Persero) mencatat jumlah stok pupuk subsidi untuk wilayah Sumatera Barat (Sumbar) mencapai 12.620 ton per 9 November 2021. Stok tersebut tersedia di gudang distributor dan akan dimanfaatkan dalam rangka musim tanam yang sedang berlangsung. Dilansir laman bumn.go.id, Jumat, (12/11), VP Sales Region 1 Pupuk Baca selengkapnya

Keren! Pemprov DKI Jakarta Kembali Raih Penghargaan KIP

SIARDAILY, Jakarta— Untuk ke 4 kalinya (empat tahun) berturut turut, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta berhasil meraih prestasi dalam hal Keterbukaan Informasi Publik sejak tahun 2018, sebagai Pemerintah Daerah Berkualifikasi INFORMATIF dari Komisi Informasi Pusat Republik Indonesia (KIP RI). “Alhamdulillah, menerima penghargaan tersebut secara virtual dari Wakil Presiden RI, Bpk. Baca selengkapnya