Kalsel, SIARD – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) kembali menjalin kerjasama dengan PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI), untuk proses penyaluran dana Program Bantuan Srimulan Perumahan Swadaya (BSPS) di Provinsi Kalimantan Selatan. Sebanyak 1.830 rumah tidak layak huni (RTLH) di sejumlah kabupaten/kota di Kalimantan Selatan, rencananya akan ditingkatkan kualitasnya menjadi rumah layak huni […]