JORR 2 Tersambung Penuh Usai Jalan Tol Cimanggis-Cibitung Diresmikan

Bogor, SIARD – Jalan Tol Cimanggis-Cibitung di Jembatan Sungai Cileungsi KM 57+400, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, diresmikan penggunaanya oleh Wakil Presiden K.H Ma’ruf Amin didampingi Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono. Turut hadir Pj Gubernur Jawa Barat, Bey Machmudin; Anggota Komisi V DPR RI, Mulyadi; Direktur Utama PT SMI, Edwin Syahruzad; dan […]

enid