Himperra Diperlukan untuk Indonesia Emas 2045 Tanpa Backlog Perumahan

Kongres II Himpunan Pengembang Permukiman dan Perumahan Rakyat (Himperra) di Jakarta. (FOTO: PUPR). SIARDAILY, Jakarta – Pemerintah mengaku bahwa dukungan para pengembang perumahan yang tergabung dalam Himpunan Pengembang Permukiman dan Perumahan Rakyat (Himperra) dalam menyongsong Indonesia Emas 2045 tanpa backlog perumahan sangat diperlukan. Selain itu, koordinasi antara pemerintah dan pengembang dalam menyediakan rumah bersubsidi untuk […]

The HUD Institute: Rumuskan Konsensus Pembiayaan Mikro Perumahan Bagi MBR Non Formal

Tangsel, SIARD – Masih banya Pekerjaan Rumah di bidang perumahan yang harus diselesaikan pemerintah. Salah satunya adalah urusan perumahan bagi MBR sektor pekerja non formal. Garis kebijakan politik-ekonomi pembangunan perumahan rakyat sebagai agenda besar nasional dan direktif konstitusional—walau terkadang keliru, dianggap urusan kecil dan pinggiran—memiliki karakter problematika. Berdimensi struktural, sistematis, lintas sektor dan skala kawasan. […]

BTN Tulang Punggung Pemerintah dalam Program Sejuta Rumah

SIARDAILY, Jakarta — Kebutuhan akan hunian yang layak dengan harga terjangkau di Indonesia masih sangat tinggi. Bahkan dari tahun ke tahun kebutuhan tersebut selalu meningkat, seirama dengan pertumbuhan penduduk Indonesia. Data dari Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian menyebutkan ada 15,5 juta penduduk Indonesia yang membutuhkan rumah pada 2045. Adapun, saat ini angka backlog rumah masih berada pada kisaran11,4 juta […]