Simak Tips Prof Muhammad Nuh Agar Kampus Terhindar dari Kondisi Stunting

Surabaya, SIARD – Indonesia kini memiliki lebih dari 4.500 perguruan tinggi se-Indonesia. Sayangnya, belum semua kampus tersebut memiliki kualitas yang baik dan pendaftar yang mencukupi. Prof. Mohammad Nuh selaku pakar pendidikan dan komunikasi yang juga Mantan Menteri Pendidikan Nasional ini, menyebut kampus-kampus tersebut sebagai kampus stunting (kuntet). Dalam Webinar SEVIMA yang dihadiri lebih dari 9.000 Rektor […]

Komisi X DPR Setuju Pagu Anggaran Kemenparekraf

Menparekraf, Sandiaga Salahuddin Uno di Komisi X DPR RI. (FOTO: Kemenparekraf) SIARDAILY, Jakarta – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf/Kabaparekraf), Sandiaga Salahuddin Uno memaparkan peralihan pagu anggaran tahun anggaran 2023 dalam rapat kerja dengan Komisi X DPR RI. Dalam rapat yang dilaksanakan pada Jumat, (10/6/2022) di Gedung DPR RI, Jakarta […]