SIARDAILY, Banten – Gempa bumi dengan magnitude 5,5 terjadi pada Jumat sore tadi, 4 Februari 2022, pukul 17.10 WIB. Pusat gempa berada pada 71 kilometer barat daya Bayah, Provinsi Banten, dengan kedalaman 10 km. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) setempat melaporkan, warganya merasakan guncangan kuat sekitar tiga detik. Guncangan mengakibatkan warga panik hingga keluar rumah. […]
SIARDAILY, Banten – Gempa bumi dengan kekuatan magnitudo 6,7 mengguncang wilayah Kabupaten Pandeglang, Banten, Jumat sore, 14 Januari 2022. Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengungkapkan, pusat gempa bumi tersebut berada di 7.01 Lintang Selatan dan 105.26 Bujur Timur pada kedalaman 40 kilometer. Menurut laporan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Pandeglang, kata Abdul Muhari, […]