Ketua Umum The HUD Institute, Zulfi Syarif Koto, berjaket kulit warna hitam. (FOTO: Istimewa) Jakarta, SIARD – Pemerintah sedang menyusun Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) terbaru, yakni RPJPN 2025-2045, yang kali ini mengusung visi Negara Nusantara Berdaulat, Maju, dan Berkelanjutan. Sebagai strategi pelibatan masyarakat dalam proses penyusunan RPJPN 2025-2045 yang ditargetkan menjadi undang-undang pada […]
Oleh: Muhammad Joni_Advokat, Sekretaris Umum The HUD Institute, pendapat pribadi. SIARDAILY – Masih dilanda gemuruh putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang menjatuhkan amar putusan UUCipta Kerja (UU CK) inkonstitusional bersyarat, The Housing and Urban Development (HUD) Instituteacap bergiat mementingkan perumahan rakyat yang layak, terjangkau dan berkelanjutan. Khususnya bagi masyarakat berpeghasilan rendah (MBR) yang terimbas pendemi COVID-19. […]