BCA Sukses Berdayakan Pelaku Usaha Sumatera Barat

Padang, SIARD – Pojok usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) BCA berhasil menuai respons positif dari berbagai pemangku kepentingan atas dampak positif yang dibawa. Sejak diresmikan pada Januari 2024, kegiatan ini sukses diikuti oleh 56 UMKM lokal dan berhasil membukukan transaksi sebesar Rp151.841.500. Pojok UMKM BCA merupakan bentuk inisiatif perusahaan untuk memperluas akses pasar bagi […]

352 UMKM Binaan BUMN Telkom Tingkatkan Daya Saing

Jakarta, SIARD – PT Telkom Indonesia Tbk (Telkom), melalui Rumah BUMN Telkom menyelenggarakan program Nutrition Fact yang dilaksanakan secara serentak di seluruh wilayah Rumah BUMN Telkom sejak Maret 2024. Hal tersebut, sebagai upaya dalam mendukung kesadaran konsumen akan kesehatan makanan yang dikonsumsi Sepanjang 2024, program ini diikuti oleh 352 usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) […]

Ummi Salamah Sukses Jual Jamu Akar Jawi ke Mancanegara

Jakarta, SIARD – Ummi Salamah, warga Pamotan, Rembang, Jawa Tengah, merintis usaha Akar Jawi pada 2011, dengan membuat masker wajah untuk mengatasi jerawat pada mukanya. Berbekal ilmu dan pengalaman meracik bahan alami saat masih kuliah Jurusan Farmasi Jamu di salah satu perguruan tinggi negeri di Yogyakarta, ia mencoba meracik masker untuk perawatan wajahnya. “Pertama-tama, saya […]

Juaraga Ditunjuk Sebagai Pemegang Lisensi Merchandise Piala Dunia U-17

Jakarta, SIARD – FIFA menunjuk PT Juara Raga Adidaya (Juaraga) sebagai pemegang lisensi merchandise resmi piala dunia U-17 atau FIFA U-17 World Cup™ Indonesia 2023, yang bertanggung jawab untuk memproduksi dan mendistribusikan beragam produk merchandise berlisensi resmi turnamen akbar tersebut. Juaraga bekerja sama erat dengan Local Organizing Committee (LOC) Indonesia, yakni Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia […]

BNI Ajak UMKM Go Global dalam Inacraft On October 2023

Presiden Jokowi dan Ibu Iriana Joko Widodo berkunjung ke Booth BNI Xpora Lounge dalam acara Inacraft On October 2023. (FOTO: Istimewa) SIARDAILY, Jakarta – PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI, terus proaktif dalam mengembangkan usaha kecil mikro dan menengah (UMKM) untuk mendapat kesempatan naik kelas dan go global. Melalui ajang Inacraft on October […]

Kopi Kenangan Merambah Pasar Internasional

Kuala Lumpur, SIARD – Jenama jaringan makanan dan minuman (food and beverages) asal Indonesia, Kopi Kenangan, merambah dan memberanikan diri untuk menjajal pasar internasional. Dua negara ASEAN, Malaysia dan Singapura menjadi pasar perdana mereka. Di Negeri Jiran, Kopi Kenangan kali pertama membuka gerainya di pusat perbelanjaan Kuala Lumpur City Centre (KLCC), Malaysia. CEO dan Co-Founder […]

Bersama BNI, Abah Eje Bangun Desa Lewat Kerajinan Mendong

Tasikmalaya, SIARD – Kerajinan tikar mendong sudah melekat dengan Kota Tasikmalaya, Jawa Barat. Namun ditangan Zainal Muttaqin, pemilik CV Mendong Jaya, kerajinan Mendong bahkan sudah menduniasampai ke Eropa, Amerika Serikat dan negara-negara di Asia Timur, yakni Jepang dan Korea Selatan. Berkat kreatifitas dan ketekunan pria yang kerap disapa Abah Eje itulah, sejak tahun 1995 hingga […]

Mendag Lutfi: Ekonomi Indonesia Maju karena UKM Kuat

Jakarta, SIARD — Menteri Perdagangan  Muhammad Lutfi mengungkapkan, Indonesia berpeluang menjadi negara dengan ekonomi maju di dunia. Hal disebabkan Indonesia mempunyai pelaku usaha kecil dan menengah (UKM) yang kuat. Hal ini disampaikan Mendag Lutfi saat membuka acara Briefer’s Event Empowering SMEs To Recover Stronger secara virtual pada hari ini, Jumat (11/3). “Indonesia adalah negara kuat dan pasti bisa […]