SIARDAILY, Papua – Pemerintah melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menyiapkan sejumlah langkah penanganan darurat banjir dan tanah longsor di Kota Jayapura, Papua, sejak Kamis malam, 6 Januari 2022. Bencana banjir utamanya melanda sejumlah distrik di Kota Jayapura dan sekitarnya, seperti Distrik Jayapura Utara, Jayapura Selatan, Abepura, Heram, dan Muara Tami Staf Ahli […]
SIARDAILY, Kalimantan – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Nunukan menyebutkan, air kiriman dari kawasan hulu menyebabkan banjir pada beberapa kecamatan di Kabupaten Nunukan, Provinsi Kalimantan Utara. Sebanyak 114 rumah warga terendam akibat banjir tersebut. Sebanyak enam kecamatan terdampak di wilayahnya, yaitu Kecamatan Lumbis Hulu, Lumbis Pensiangan, Lumbis Ogong, Lumbis, Sembakung Atulai dan Sembakung. Sebanyak […]
SIARDAILY, Jambi – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bungo, menyampaikan secara langsung bantuan logistik dasar kepada warga terdampak banjir yang terjadi di wilayah Kabupaten Bungo Provinsi Jambi Tengah. Kejadian banjir tersebut terjadi, setelah hujan dengan intensitas tinggi menyebabkan meluapnya sungai Batang Tebo, Sungai Batang Bungo, Sungai Batang Jujuhan, dan Sungai Batang Pelepat pada awal […]
SIARDAILY, Aceh – Banjir melanda Kabupaten Nagan Raya, Provinsi Aceh, setelah hujan lebat mengguyur dan debit air Sungai Krueng Tripa meluap. Peristiwa tersebut terjadi pada Selasa dini hari, 21 Desember 2021, pukul 03.00 WIB. Saat banjir berlangsung, tinggi muka air sekitar 30 – 70 sentimeter. Pantauan dari BPBD Kabupaten Nagan Raya menyebutkan, banjir berangsur surut […]
SIARDAILY, NTB – Sebanyak 404 Kepala Keluarga atau KK terdampak banjir di wilayah Kabupaten Lombok Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), pada Senin 6 Desember 2021. Tidak ada laporan warga yang menjadi korban atau pun mengungsi akibat genangan tersebut. Cuaca ekstrem memicu hujan lebat yang mengguyur wilayah Lombok Barat, menyebabkan banjir di Desa Ranjok, Kecamatan […]
SIARDAILY, Jateng – Badan Penanggulangan Bencana Daerah atau BPBD Kabupaten Pati melaporkan banjir melanda lima kecamatan di wilayah Kabupaten Pati, Provinsi Jawa Tengah. Berdasarkan laporan, Tinggi Muka Air (TMA) bervariasi dari 10 sentimeter hingga 140 cm dan menyebabkan sebanyak 673 Kepala Keluarga (KK) atau 1.195 jiwa terdampak. Banjir pada Kamis 25 November 2021, pukul 20.00 […]
SIARDAILY, Sumut – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Tanjungbalai menyebutkan sebanyak sepuluh kelurahan di Kota Tanjungbalai, Provinsi Sumatera Utara, terendam banjir pada Sabtu 20 November 2021. Berdasarkan laporan, banjir terjadi akibat meluapnya hulu Sungai Asahan, Sungai Bandar Jaksa, dan Sungai Bandar Jepang. Banjir tersebut terjadi, setelah hujan intensitas tinggi melanda wilayah tersebut. Selain itu, […]
SIARDAILY, Aceh – Tim gabungan masih melakukan pencarian satu warga yang tertimbun material longsor di wilayah Kabupaten Gayo Lues, Provinsi Aceh. Berdasarkan informasi perkembangan terkini dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Gayo Lues hari ini, Selasa 23 November 2021, korban diperkirakan berusia 60 tahun. Peristiwa tanah longsor terjadi pada Senin malam (22/11), pukul 11.00 […]