Pemerintah Ajak BNI Kolaborasi Bangun Bank Sampah di IKN

Direktur Jenderal Perumahan Kementerian PUPR, Iwan Suprijanto. (FOTO: PUPR) SIARDAILY, Jakarta – Pemerintah melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) akan berkolarasi dan menggandeng PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI), untuk membangun bank sampah. Hal itu, guna mengelola persampahan di kawasan Hunian Pekerja Konstruksi (HPK) Ibu Kota Nusantara atau IKN, sehingga sampah yang ada […]