Peru, SIARD – Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto menegaskan komitmen Indonesia untuk mendorong perdagangan yang terbuka, teratur, namun tetap adil dalam Leaders Retreat Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Kerja Sama Ekonomi Asia-Pasifik (APEC) 2024. Pernyataan tersebut, seperti dilansir laman PresidenRI, disampaikan Prabowo kepada awak media usai menghadiri rangkaian KTT APEC yang digelar di Lima, Peru, Sabtu […]
China, SIARD – Presiden Prabowo Subianto menghadiri pertemuan bersama sejumlah pengusaha Republik Rakyat Tiongkok (RRT), dalam forum bisnis Indonesia-China di Hotel The Peninsula, Beijing, RRT pada Minggu 10 November 2024. Prabowo menekankan komitmen Indonesia untuk membangun kerja sama yang kuat dengan Tiongkok dalam berbagai bidang. “Kami ingin terus bekerja sama dan bersinergi dengan China, yang […]
Jakarta, SIARD – Pemerintah menyatakan anggur impor shine muscat yang beredar di Indonesia aman dikonsumsi. Pernyataan tersebut, ditujukan untuk menanggapi temuan residu pestisida berlebih pada anggur shine muscat yang beredar di Thailand. Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) berkoordinasi dengan Badan Pangan Nasional (Bapanas) sebagai pihak yang memiliki tugas untuk melakukan pengawasan terhadap pangan segar. […]
Cikarang, SIARD – Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita memberikan apresiasi atas pencapaian terbaru dari PT Chery Motor Indonesia melalui ekspor OMODA 5 Turbo, yang merupakan produk mobil dengan setir kiri, menuju pasar Vietnam. “Ini adalah salah satu momen yang penting dalam meningkatkan kontribusi industri otomotif nasional di pasar global,” ujarnya pada peluncuran ekspor pertama […]
Kaltim, SIARD – Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegaskan hilirisasi industri dan pembangunan citra global menjadi kunci penting bagi masa depan ekonomi Indonesia. Sebab, hilirisasi meningkatkan nilai tambah produk-produk dalam negeri dan menciptakan ratusan ribu lapangan kerja. “Sering saya sampaikan, nikel sebelum hilirisasi itu USD2,29 billion per tahun ekspor kita mentahan raw material, begitu setop, terakhir […]
Menteri Perindustrian, Agus Gumiwang Kartasasmita pada acara Indonesia Cosmetics Ingredients Expo & Seminar (ICI) 2024. (FOTO: Kemenperin) SIARDAILY, Jakarta – Pemerintah melalui Kementerian Perindustrian mengundang multinational brands yang bergerak di industri kosmetik agar berinvestasi di dalam negeri. Sebab, Indonesia memiliki peluang yang sangat besar untuk pengembangan industri tersebut. Konsumsi perkapita kosmetik di Indonesia, tercatat masih […]
Menperin Agus Gumiwang Kartasasmita, didampingi Ketua HIPPINDO Budihardjo Iduansjah. (FOTO: Kemenperin) SIARDAILY, Jakarta – Pemerintah mendorong kemandirian Industri Kecil Menengah (IKM). Salah satunya, dilakukan melalui dukungan terhadap kemitraan antara IKM dengan berbagai sektor ekonomi lain, termasuk dengan pasar ritel dan ekosistemnya, serta para distributor. Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita saat membuka acara Business Matching […]
SIARDAILY, Cikarang — Sinar Mas Land dan Sojitz Corporation melalui PT Puradelta Lestari Tbk menyelenggarakan festival kebudayaan Jepang-Indonesia “Deltamas Matsuri 2022” pada hari Sabtu dan Minggu tanggal 1-2 Oktober 2022. Deltamas Matsuri merupakan ajang pertunjukan keberagaman budaya Jepang-Indonesia yang bertujuan melestarikan budaya dan meningkatkan pariwisata serta industri kreatif bagi komunitas masyarakat Jepang-Indonesia sekitar Kota Deltamas […]