1,4 Juta Kendaraan Kembali ke Jabotabek Usai Libur Lebaran

Jakarta, SIARD – 1.454.010 kendaraan tercatat kembali ke wilayah Jakarta, Bogor, Tangerang, dan Bekasi atau Jabotabek pada H1 s.d H+5 libur Idul Fitri 1446 Hijriah/Lebaran 2025 yang jatuh pada Senin-Minggu (31 Maret-6 April 2025). Angka tersebut, merupakan angka kumulatif arus lalu lintas (lalin) dari empat Gerbang Tol (GT) Utama, yaitu GT Cikampek Utama (dari arah […]

Jelang Mudik Lebaran, Pemerintah Pastikan Kesiapan Jalan Nasional dan Tol

Jakarta, SIARD – Akses jalan nasional menuju Pelabuhan Bandar Bakau Jaya (BBJ) dan Pelabuhan Ciwandan di Provinsi Banten, dilakukan peninjauan. Peninjauan tersebut, dilakukan untuk memastikan kesiapan akses jalan nasional dalam menyambut puncak arus mudik Lebaran 2025. Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo mengataian, preserfasi atau penigkatan kualitas jalan ini dilakukan untuk menindaklanjuti permohonan Menteri Perhubungan, […]

Tiket Kereta Lebaran 2025 Bisa Dipesan Setiap Pukul 00.00 WIB

Jakarta, SIARD – PT Kereta Api Indonesia (KAI) secara resmi membuka penjualan tiket untuk periode Angkutan Lebaran 2025. Yaitu, sejak 4 Februari 2025 kemarin. Pelanggan bisa mulai memesan tiket kereta sejak H-45 sebelum jadwal keberangkatan, dengan pembelian yang dibuka setiap pukul 00.00 WIB melalui aplikasi Access by KAI, situs resmi booking.kai.id, serta mitra Online Travel […]

Operasi Jalan Tol Fungsional Tebing Tinggi Sinaksak dan Lima Puluh – Kisaran Diperpanjang

Pintu gerbang Tol Kisaran. (FOTO: Hutama Karya) SIARDAILY, Sumatera Utara – PT Hutama Karya (Persero) dan PT Hutama Marga Waskita (Hamawas) memperpanjang pengoperasian secara fungsional Jalan Tol Indrapura – Kisaran Seksi II (Lima Puluh – Kisaran) dan Tebing Tinggi – Sinaksak menjadi berakhir hingga Minggu 21 April 2024, Pukul 23.59 WIB. Executive Vice President (EVP) […]

Tol Trans Jawa dari Semarang ke Jakarta Diskon 20% Hingga Jumat

PT Jasa Marga kembali memberikan potongan tarif tol 20 persen untuk Jalan Tol Trans Jawa dari Semarang Menuju Jakarta. (FOTO: JSMR) SIARDAILY, Jakarta – PT Jasa Marga Tbk kembali memberlakukan potongan atau diskon tarif tol 20 persen untuk semua golongan kendaraan yang melintas di Jalan Tol Trans Jawa pada periode arus balik dari Semarang menuju […]

Tempat Wisata dan Kuliner di Sekitar Jalan Tol Trans Sumatera

Salah satu tempat wisata dan kuliner di sekitar Jalan Tol Trans Sumatera. (FOTO: Hutama Karya) SIARDAILY, Sumatera – Mudik Lebaran 2024 menjadi momen yang ditunggu seluruh masyarakat Indonesia dari berbagai kalangan. Tak hanya perayaan Idul Fitri, libur panjang ini menjadi waktu untuk berkumpul bersama keluarga di kampung halaman, sekaligus berkunjung ke tempat wisata atau mencicipi […]

6 Tol Baru Jawa dan Sumatera Difungsikan Saat Mudik Lebaran

Salah satu ruas tol baru yang siap difungsikan untuk mendukung kelancaran mudik Lebaran 2024. (FOTO: PUPR) SIARDAILY, Jakarta – Pemerintah saat ini tengah menyiapkan enam ruas jalan tol baru yang akan difungsikan untuk kelancaran arus lalu lintas saat mudik Lebaran 2024. Pembangunan jalan tol tersebut, dalam rangka meningkatkan konektivitas antardaerah dan mendorong tumbuhnya perekonomian masyarakat. […]

Jasa Marga Catat 1,8 Juta Kendaraan Balik ke Jabotabek

Pintu gerbang tol Cikampek Utama 1. (FOTO: Jasa Marga) SIARDAILY, Jakarta – PT Jasa Marga (Persero) Tbk, mencatat sebanyak 1.835.043 kendaraan kembali ke wilayah Jabotabek pada H1 sampai dengan H+7 Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah/Lebaran 2023, yang jatuh pada periode Sabtu-Minggu (22-30 April 2023) atau selama sembilan hari. Angka tersebut, merupakan angka kumulatif arus […]